Categories
Pengembangan GoldTeak

Buku Cerita dari Goldteak

Kebanyakan anak-anak yang tinggal di daerah terpencil mempunyai masalah
untuk mendapatkan buku-buku, Pemerintah hanya memberikan buku-buku
pelajaran sekolah saja, mereka tidak pernah menerima buku-buku hiburan
edukasi. Untuk pertumbuhan dan perkembangan kecerdasan emosi. Ketika
mereka membaca cerita atau dongeng, sebenarnya mereka membangun
kecerdasan emosi, imajinasi, kemampuan membaca dan juga membangun
rasa empati.

Banyak pilihan yang bisa kita tawarkan kepada anak-anak, buku-buku cerita
bertema pengetahuan, latar belakang sosial, fabel (dongeng binatang), tentang
kepahlawanan, nasionalisme atau bahkan tentang cerita fiksi masa depan.
Melalui buku cerita, anak-anak bisa menciptakan petualangan imajinatif yang
tidak terbatas.

“Kalian tidak pernah sendiri ketika sedang membaca buku”. (Susan Winggs)

photo 2-1

110622-children-magazines

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Metric conversion

 

[ezfc name=’New form2′ /]

[ezfc name=’New form3′ /]

[ezfc name=’New form4′ /]

×