Categories
Cibening News From The Field

Celebrating the Independence Day

Indonesia celebrated its 79th Independence Day on Sunday, August 17,
red white Indonesian flag raised and waved all over places for several days.
There were parades, competitions, parties every where, students came
to school to raise the flag and sing the national anthem “Indonesia Raya”.

Cibening village was also celebrating the Independence Day, people decorated
the village and the students also decorated the school.
All decorations had red white colors like Indonesian flag’s colors.
Goldteak’s workers also decorated the entrance to the plantation.

Everyone feels happy and blessed because now they can send their children
to school and most of the parents have jobs, but the most important thing is
the village has an electricity.

“If we are to teach real peace in this world and if we are to carry on a real war
against war, we shall have to begin with the children” (Mahatma Gandhi)

decorating-the-gate

decoration-for-gate

Categories
Expanding Gold Teak

Scouting in SD Cibeureum

Gerakan Pramuka Indonesia (Indonesian Scout Movement) is the National Scout Organization of Indonesia. Scouting was founded in the Dutch East Indies in 1912 and Indonesia became a member of the World Organization of the Scout Movement (WOSM) in 1953. Earch year August 14 is celebrated as Pramuka Day to honor the organization’s first public parade. Pramuka was derived from acronym of Praja Muda Karana (Sanskrit) meaning “Young People Willing to Work”.

This year, SD Cibeureum sent 22 students (11 boys and 11 girls) and four teachers to attend the celebration of Pramuka Day in Sukabumi. The students followed some activities, including stave dan cordage usages. The boys could make an emergency rope stretcher and the girl could manage the flag scout signs, unfortunately for the first time both groups brought awards home.

“The most important object in the boy scout training is to educate, not instruct.”
(Sir Robert Baden-Powell)

going-to-pramuka-camping-site-in-sukabumi

award-for-boy-scouts

Categories
Pengembangan GoldTeak

Pramuka; Praja Muda Karana

Gerakan Pramuka Indonesa adalah Organisasi Nasional Pramuka Indonesia. Kepramukaan
didirikan di koloni Belanda pada tahun 1912, dan Indonesia menjadi anggota tahun 1953.
Setiap tanggal 14 Agustus, setiap tahunnya diperingati Hari Pramuka untuk mengenang ketika
Pramuka pertama kali melakukan parade untuk umum. Pramuka adalah singkatan dari Praja
Muda Karana yang artinya “ Orang muda yang suka berkarya”.

Tahun ini SD Cibeureum mengirim 22 orang (11 siswa dan 11 siswi) dan 4 orang guru untuk
mengikuti perayaan Hari Pramuka Nasional di Sukabumi. Mereka mengikuti berbagai
kegiatan termasuk perlombaan keterampilan menjalin tali-temali dan memakai tongkat serta
memainkan kode bendera. Grup siswa-siswi kali ini memenangkan perlombaan membuat
tenda darurat, walaupun tidak menjadi juara 1, para siswa cukup senang menjadi peringkat
kedua. Para siswa dan guru sangat bersemangat dan antusias menggalakkan program
pramuka di sekolah.

“Hal yang terpenting di dalam berlatih Pramuka adalah untuk mendidik bukan untuk memberi
instruksi”. (Sir Robert Baden-Powell)

going-to-pramuka-camping-site-in-sukabumiaward-for-boy-scouts

Categories
Expanding Gold Teak

Sepak Takraw

Mens sana in corpore sano means a healthy mind in a healthy body.
The phrase is widely used in sporting and educational contexts
to express the theory that physical exercise is an important or
essential part of mental and psychological well-being.

When the school provides sport activities for students, actually
the school helps the students to gain important psychological
benefit, to reduce anxiety and depression and at the same time
the children receive self-esteem boots so they can improve their
confidence and school performance.

Through sport students can learn how to integrate with their
environments, how to develop their discipline, critical-thinking
and problem-solving skills. With participation in sports,
the students could become stronger and increase their endurance.

SD Cibeurem recently received a set of Sepak Takraw equipments
(2 poles, 1 net, 2 Takraw ball) from PT Goldteak. The students
who are in grade 4,5 and 6 are very exited, they have been waiting
for quite long time to have a sport activity in their school.
One of the teacher is becoming a coach and they practice three times
a week, but the school is open for the students who wants to practice
after school.

Playing takraw

Takraw club

Categories
Pengembangan GoldTeak

Permainan Sepak Takraw

Mens sana in corpore sano means a healthy mind in a healthy body. Frasa ini sudah
dipakai secara luas di bidang olah raga dan pendidikan yang secara umum diartikan
bahwa di dalam tubuh yang sehat terdapat jiwa yang sehat.

Pada saat sekolah menyediakan fasilitas olah raga untuk para siswa, sebenarnya
sekolah sudah membantu para siswa untuk membangun jiwa yang sehat, menurunkan
kegelisahaan dan tekanan tetapi diwaktu bersamaan mereka bisa meningkatkan
aktualisasi diri sehingga mereka mampu untuk membangun rasa percaya diri dan
prestasi belajar.

Melalui olah raga, siswa bisa belajar bagaimana mereka terhubung dengan
lingkungan, menerapkan disiplin, berpikir kritis dan kemampuan menemukan solusi
disetiap masalah. Dengan ikut berpartisipasi di dalam olah raga mereka menjadi lebih
kuat dan bisa meningkatkan ketahanan dan kesabaran.

SD Cibeureum menerima satu set permainan Sepak Takraw (dua buah tiang besi, satu
net dan dua buah bola Takraw) dari PT Goldteak. Siswa kelas empat, kelas lima atau
kelas enam sangat bersemangat, mereka sudah menunggu cukup lama untuk program
olah raga di sekolah. Salah satu guru menjadi pelatih Sepak Takraw dan mereka
berlatih tiga kali seminggu, tetapi bila ada murid lain yang mau bermain , mereka bisa
bergabung setelah pulang sekolah.

Playing takraw

Takraw club

 

Categories
Cibening Kunjungan Lapangan

Hari Raya Idul Fitri

Beberapa hari sebelum hari raya (Lebaran) Idul Fitri, setiap pegawai dan
pekerja menerima Tunjangan Hari Raya sebesar satu bulan gaji. Pekerja di
kebun sangat senang, tahun ini mereka menerima THR dari perusahaan dan
juga menerima hadiah biskuit dan sirup dari pegawai kantor Jakarta.

Di hari Lebaran mereka sekeluarga pergi ke Mesjid untuk Sholat Idul Fitri
bersama-sama dengan keluarga, kerabat dan tetangga. Setelah selesai
sholat biasanya mereka saling bersalam-salaman untuk bermaaf-maafan.
Setiba di rumah, mereka akan menyantap hidangan Lebaran, makanan
istimewa yang hanya dibuat pada saat Lebaran saja, Mereka memasak
daging ayam, daging sapi serta membuat kue dan bolu, mereka juga
menyuguhkan biskuit, kue kering dan sirup.

Mereka membuat makanan itu untuk keluarga dan tetangga, apabila mereka
tidak berkunjung maka mereka yang mengunjungi dengan membawa antaran
kue. Perayaan Lebaran biasanya dirayakan beberapa hari, mereka saling
berkunjung dan yang lebih menyenangkan biasanya keluarga yang tinggal di
kota akan pulang ke kampung untuk merayakan Lebaran dengan orang tua
atau keluarga.

“Saat kita merayakan bulan suci Ramadan, semoga Allah melimpahkan
berkahNya kepadamu dan keluargamu” (Fresh Quotes)

Categories
Cibening News From The Field

Religious Holiday Allowance (Lebaran Bonus)

Before Eid al-Fitr comes, every employees or workers will receive
the bonus, in Indonesia we call it “Lebaran Bonus”. This year Goldteak
gave Lebaran bonus to all the employees and the workers in the field
as much as one month salary/wage. The workers were happy because
they could buy Lebaran needs for their family earlier.
They also received some biscuits and syrup from other staffs in head
office. On the Lebaran day, the workers went to the Mosque to pray
and after that they received guests, neighbors or relatives. They always
a special lunch and sometimes they bring food or cookies when they
visit their relatives or neighbors.

received-lebaran-bonus

lebaran-presents

Categories
Pengembangan GoldTeak

Tanah Sunda (Ajib Rosidi)

Ke manapun berjalan,

terpandang daerah ramah di sana

Ke manapun ngembara,

kujumpa manusia hati terbuka

mesra menerima

Pabilapun berseru menggetar nyanyi,

Suara rindu bersenandung duka

Pabilapun bertemu menggetar hati,

Sawang lepas terhampar luas

Dunia hijau muda  

Riak sungai pagi-pagi

Angin keras menyibak rambut di dahi

Dan ku lihat tanah penuh darah

Tubuh beku terbaring kayu

Menggapai tangan sia-sia

Berserupun sia-sia

Ah, dimanapun kau buka rangkuman

Ku kan menetap di sana

Kapanpun kau lambaikan tangan

Ku kan datang

Menekankan jantung ke tanah hitam

all trees r green

Categories
Cibening Kunjungan Lapangan

Cabang perlu dipangkas

Musim yang selalu berganti bisa membuat pohon bertumbuh
secara alami, air dan sinar matahari membuat batang pohon bertambah
besar, muncul cabang, tunas dan daun. Pohon nampak hijau dan
subur,  tidak ada yang salah dengan pertumbuhan ini tetapi,
apabila menanam pohon adalah suatu usaha, kita harus memastikan bahwa
pohon-pohon tersebut tumbuh sehat dan bebas dari penyakit.

Salah satu perawatan tetap yang harus dilakukan adalah pemangkasan
cabang atau ranting pohon. Sebenarnya yang dimaksud dengan pemangkasan
di sini adalah memotong cabang atau ranting yang mati, rusak, atau yang
diserang penyakit, tujuannya adalah untuk mencegah serangga dan masuknya
organisme perusak. Waktu yang terbaik untuk pemangkasan pada akhir musim
hujan untuk memperkecil hilangnya getah, tapi kita juga bisa melakukan
pemangkasan ketika muncul cabang-cabang yang tidak perlu. Pemangkasan juga
memperkecil kanopi dan membiarkan udara dan sinar matahari masuk serta
memberikan nutrisi yang lebih banyak untuk tanah.

Ketika kita menemukan cabang yang tidak menghasilkan buah,
itulah saatnya pohon perlu dipangkas. (www.fitandfinallyfree.com)

Teaks pruning

Pruning branches

Categories
Cibening News From The Field

Weeding

Weeding is one of the activities in plantation, The work is getting hard and
difficult when the rainy season comes, the grass grow faster and the land is
slippery. Hot season usually starts in June but although July almost ends,
the rain still comes two or three times a week.

The easy way to do weeding is to give roundup to kill grass, but it is not
recommended for the plantation who applied no chemical spray for any
trees. Goldteak still depends on the workers to do the weeding, especially in
the open area where it gets more rain and sun light, the grass grows faster
comparing the area under the trees. To make the trees grow well, we need
to weed regularly and if it possible we have to avoid chemicals.

I do some of my best thinking while pulling weeds. (Martha Smith)

Metric conversion

 

[ezfc name=’New form2′ /]

[ezfc name=’New form3′ /]

[ezfc name=’New form4′ /]

×